4 Cushion Lokal Terbaik dengan Harga Terjangkau, Lengkap dengan Kandungan SPF dan Ada Skincarenya!

4 Cushion Lokal Terbaik dengan Harga Terjangkau, Lengkap dengan Kandungan SPF dan Ada Skincarenya!

Cushion lokal terbaik dengan harga terjangkau.-background Freepik.com-background Freepik.com

BACA JUGA:Sering Dibandingkan, Ini Battle Review Moisturaizer Skintific vs Somethinc, Spesialis Masalah Skin Barrier!

BACA JUGA:Produk Lokal Bikin Glowing, Berikut Review Battle Cushion Glowing Wardah Vs Somethinc, Lebih Awet yang Mana?

2. ESQA Flawless Cushion Serum, Rp 185.000

Punya ekstra fungsi 3 in 1 dimana formula skincare, foundation, dan sun protection ada dalam satu produk. Kemampuannya dalam menutup noda dan masalah wajah di tingkat medium-to-full coverage.

Mengandung salah satu bahan aktif yaitu Niacinamide, yang bagus untuk kesehatan kulit. Perlindungan dari sinar mataharinya juga ngga main-main dengan SPF 50+ PA+++. 

Punya hasil akhir yang matte, dengan formula yang tetap ringan di wajah mudah untuk di blend, sehingga kulit tetap nyaman bisa bernapas.

Formulanya berfungsi untuk mengcover kulit yang tidak rata, bagian yang kemerahan, mengontrol minyak dan mengecilkan pori-pori, menghidrasi kulit secara mendalam, melembabkan dan menenangkan. Hasil akhir kuli tampak cerah alami, tampak bercahaya secara effortless. 

3. Rose All Day The Realest Lightweight Essence Cushion, Rp 120.000

Kemudian ada cushion Rose All Day yang juga harus juga dicoba sebagai produk cushion lokal. Karena pilihan shadenya sangat beragam, akan memenuhi kebutuhan kamu yang punya kulit putih hingga gelap atau sawo matang.

Sesuai namanya, Rose All Day The Realest Lightweight Essence, cushion ini punya finish yang nampak natural dan skin-like. Dia juga mampu merawat kesehatan kulit karena terdapat kandungan skincare seperti Niacinamide, Hyaluronic Acid, Castor Oil, Kafein, dan Allantoin di dalamnya.

Jadi mampu untuk melembapkan kulit, dan juga punya kemampuan oil control, serta tahan lama karena minim tranfer lho.

BACA JUGA:Review Battle Bedak Pixy Make It Glow vs La Tulipe, Sama-sama Produk Lokal Mana yang Lebih Bagus dan Awet?

BACA JUGA:Review Bedak Padat Lokal Murah Terfavorit, Two Way Cake Pixy vs OMG Mana yang Cocok dengan Tipe Kulitmu?

4. PIXY Make It Glow Dewy Cushion, Rp 145.000

Cushion dari Pixy ini cocok untuk kulit berminyak, dengan ada 5 shade pilian warna. Punya hasil akhir yang matte, tapi juga memberi tampilan dewy dan glowing di wajah tanpa membuat wajah terlihat mengkilap, karena kemampuannya yang bagus untuk menahan minyak wajah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: