Punya Rambut Ikal Tetap Stylish, Ini 5 Perawatan Praktis Rambut Ikal Agar Berkilau dan Mudah Diatur

Punya Rambut Ikal Tetap Stylish, Ini 5 Perawatan Praktis Rambut Ikal Agar Berkilau dan Mudah Diatur

Perawatan praktis rambut ikal di rumah aja.-mdjaff/ freepik.com-mdjaff/ freepik.com

BACA JUGA:Rambut Keriting Mudah Kusut? Ini 7 Rekomendasi Sisir Terbaik untuk Rambut Keriting Bikin Lebih Mudah Diatur

BACA JUGA:5 Hair Care Terbaik Perawatan Rambut Rontok Parah, Rahasia Rambut Tebal dengan Produk Harga Terjangkau

5. Gunakan Hair Mask untuk Deep Conditioning 

Nah untuk ekstrak melembabkan dan menutrisi rambut kamu bisa melakukan deep conditioning dengan menggunakan masker rambut. Deep conditioning ini cukup dilakukan seminggu sekali.

Deep conditioning sendiri adalah cara melembabkan rambut secara maksimal yaitu menggunakan conditioner atau masker rambut. Produk untuk perawatan di conditioner ini biasanya juga sudah terdapat keterangan bukan untuk pemakaian sehari-hari. 

Sebagai nutrisi ketambahan kamu juga bisa menggunakan bahan-bahan alami seperti minyak zaitun, minyak kemiri, minyak kelapa minyak almond, minyak argan sebagai campuran produk deep conditioning.

Untuk perbandingan campuran produknya yaitu 3 banding 1 antara produk deep conditioning dengan minyak alami tadi. 

Cara melakukan Deep conditioning ini juga cukup mudah. Yaitu setelah keramas kamu bisa balurkan produk deep conditioning, bisa dari masker rambut atau conditioner yang telah dicampur dengan minyak alami ke seluruh rambut. 

Setelah dioleskan merata tutup rambut menggunakan shower cup atau handuk. Kemudian biarkan sekitar 15 sampai 30 menit. Baru kemudian bilas hingga bersih. 

Nah itu tadi beberapa perawatan praktis untuk rambut ikal. Lakukan secara rutin untuk mendapatkan rambut ikal yang tampak sehat berkilau dan mudah diatur.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: