Ampuh! Inilah 11 Makanan yang Menurunkan Kadar Asam Urat, Turunkan Asam Urat Secara Alami
Makanan yang Menurunkan Kadar Asam Urat--Youtube.com/Devi Febriani
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ada sejumlah makanan yang menurunkan kadar asam urat yang aman dikonsumsi dan dapat membantu meringankan gejala nyeri akibat penyakit ini.
Dengan menjalankan pola makan yang sehat, kamu tidak hanya menurunkan kadar asam urat, tetapi juga melindungi tubuh dari gangguan kesehatan lainnya.
Jadi, makanan apa saja yang dianggap dapat menurunkan kadar asam urat? Lihat daftar lengkapnya di bawah ini.
Cara meringankan gejala asam urat salah satunya adalah dengan mengubah pola makan.
Sebelumnya, perlu kamu ketahui bahwa tidak ada produk yang dapat menyembuhkan asam urat, tetapi hanya membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah untuk mengurangi gejala.
Berikut adalah beberapa makanan yang direkomendasikan untuk menurunkan kadar asam urat.
BACA JUGA:Ini Dia 2 Jenis Purin dalam Tubuh yang Wajib Diketahui Penderita Asam Urat
BACA JUGA:6 Daftar Makanan yang Mengandung Purin Tinggi, Tidak Baik untuk Penderita Asam Urat
1. Pisang
Makanan pertama yang menurunkan kadar asam urat adalah pisang. Pisang mengandung banyak potasium, yang membantu mencegah pembentukan kristal asam urat dalam tubuh.
Namun saat kristal terbentuk, potasium yang terkandung dalam pisang dapat mencegah pemadatan, sehingga lebih mudah dikeluarkan oleh ginjal.
Selain itu, pisang juga rendah purin (senyawa yang membentuk asam urat) dan kaya akan serat dan vitamin C, yang dapat meningkatkan pembuangan purin dan asam urat.
Kamu bisa mengonsumsi 1-2 buah pisang sehari untuk mendapatkan manfaat yang optimal.
2. Cherry
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: