Nyari yang Nyaman dan Gak Bikin Boncos, Inilah Mobil Keluarga Irit BBM, Cocok Buat Pergi Jauh!

Nyari yang Nyaman dan Gak Bikin Boncos, Inilah Mobil Keluarga Irit BBM, Cocok Buat Pergi Jauh!

mobil keluarga irit BBM--Instagram

Selain itu, Toyota All New Avanza ini juga sudah mengalami perubahan pada bagian penggerak rodanya, dimana sebelumnya menggunakan RWD sekarang sudah menggunakan FWD.

BACA JUGA: Harganya Bebas, Inilah Mobil Sedan Mewah Pejabat, Lebih Murah dari Honda Brio Bekas!

Toyota All New Avanza sendiri menawarkan dua pilihan mesin, yaitu mesin berkapasitas 1.300 cc dan mesin berkapasitas 1.500 cc.

Untuk kabinnya sendiri, mobil Toyota All New Avanza ini memiliki daya tampung penumpang sebanyak 7 sampai 8 orang, dan ada fitur unggulan yang dimiliki oleh Toyota All New Avanza ini, yaitu sudah dilengkapi dengan Toyota Safety Sense (TSS), khusus untuk yang tipe tertinggi.

BACA JUGA: Mobil SUV Terbaru, Suzuki XL7 Hybrid Dibanderol Mulai Rp200 Jutaan

Honda mobilio

Meski saat ini sudah tidak diproduksi lagi, namun penggemar Honda Mobilio masih banyak, terbukti dengan tingginya pencarian Honda Mobilio bekas di pasaran.

Honda Mobilio sendiri masuk ke dalam kategori mobil low MPV, dan memang sengaja didesain memiliki kesan yang cukup modern, terutama pada setiap sisi eksteriornya.

Mobil ini sendiri dibekali dengan mesin berkapasitas 1.500 cc, dan mampu menghasilkan tenaga sebesar 118 hp pada putaran mesin 6600 rpm, sedangkan torsi puncaknya mencapai angka 145 Nm pada putaran mesin 4.600 rpm.

BACA JUGA: Dijamin Gak Nyesel, Inilah Mobil Hatchback Bekas Murah dan Elegan, Kamu Wajib Punya!

Dengan mesin sebesar itu, konsumsi bahan bakarnya juga cukup irit, untuk rute dalam kota konsumsi bahan bakarnya mencapai 14,8 km/L, sedangkan luar kota mencapai 18,9 km/L.

Selain itu didalamnya juga sudah dilengkapi dengan beberapa fitur canggih, yang siap memanjakan pengemudi dan penumpangnya.

Itulah beberapa rekomendasi mobil keluarga irit BBM yang bisa kamu pilih, diantara beberapa pilihan diatas tertarik yang mana?.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: